Perjalanan ini diawali dari sebuah obrolan di kantor Ourtrip1st di Kota Malang, sebuah trip organizer yang digagas oleh Martha dan Dani, mereka sudah saya kenal baik sejak perjalanan ke Pulau Menjangan beberapa tahun silam. “Besok kita jalan yuk, aku temeni mau kemana”, potong Dani di tengah obrolan kami. Asik nih tawaran Dani, sebelumnya selama beberapa hari di Malang, saya selalu …
Category: Jawa
Eksotisme Gunung Merbabu
Namanya sangat terkenal di kalangan pendaki, sebagai salah satu gunung yang paling banyak didaki di Pulau Jawa. Ialah Gunung Merbabu yang termasuk dalam kawasan Taman Nasional Gunung Merbabu, gunung ini memang bukan gunung tertinggi di Pulau Jawa, maupun di Jawa Tengah, tapi keeksotisannya menjadi magnet bagi para pecinta alam, ditambah keberadaan gunung di sampingnya, yaitu …
Jember, What’s On?
Entah, panasnya kota ini terkadang membuat rindu, ya kotanya, pantainya, dan makanannya.Dulunya kabupaten ini tidaklah terlalu tenar di Jawa Timur, jika dibandingkan dengan Surabaya ataupun Malang. Namun, saat ini potensinya dan perkembangannya jauh sekali dibandingkan menengok ke beberapa tahun ke belakang. Sebenarnya, apa sih yang menarik di Jember? Jika kalian penasaran, silakan buka website http://www.jemberbanget.com, …
[PA]sir [PU]tih [MA]likan
Jika ada Tanjung yang terlihat begitu eksotis dan indah, saya akan memasukkan Tanjung Papuma sebagai salah satunya. Papuma atau lengkapnya Pasir Putih Malikan adalah sebuah Tanjung yang terletak 37 km arah selatan Kota Jember. Perlu sekitar 1 jam perjalanan dari kota ke arah Ambulu, kemudian terus menyusuri jalan hingga ada billboard besar di sisi kanan …
Yang Terabaikan : Taman Nasional Meru Betiri
Ada 3 Taman Nasional yang terletak di Propinsi Jawa Timur, yaitu : Taman Nasional Baluran di Situbondo, Taman Nasional Alas Purwo di Banyuwangi, dan Taman Nasional Meru Betiri yang terletak di dua kabupaten, Kabupaten Jember dan Kabupaten Banyuwangi. TN Meru Betiri ini sudah lama ingin saya kunjungi, baru kali ini saya berkesempatan mengunjunginya. Untuk bagian …
Continue reading Yang Terabaikan : Taman Nasional Meru Betiri
Waisak di Borobudur? Ya Begitu Dehh…
Cerita saya ini mungkin tidak banyak berarti dibandingkan dengan kekecewaan para umat Budha yang melakukan prosesi Waisak di Candi Borobudur. Tapi setidaknya ini menggambarkan apa yang saya rasakan dan saya alami. Ini tulisan serius. Serius deh. ********* Setiap tahun perayaan hari suci Waisak di Candi Borobudur menjadi salah satu acara yang ditunggu, baik oleh umat …
Trusmi : Disini Batik, Disana Batik
Tak disangkal, batik merupakan salah satu karya khas Indonesia yang mendunia. Berbagai daerah di Indonesia menjadi sentra kerajinan batik, kerajinan batik lebih popular di Jawa. Dahulu, batik populer ditulis pada daun lontar, lalu beralih pada kain putih. Kalo ingin tahu banyak mengenai batik, mampir ke situs tetangga di http://www.ceritakain.com yah. Saya nggak akan membahas mendetail …
Situ, Candi Cangkuang dan Kampung Adat Pulo
Suara derap kaki kuda yang berat terdengar sepanjang 1 km perjalanan dari Simpang Leles menuju ke Candi Cangkuang. Ukuran kudanya tidak terlalu besar untuk menarik beban 4 orang dalam 1 kereta kuda. Saya nggak setuju sebenarnya dengan praktek perdelmanan, alasannya cuma karena nggak berperikudaan, kasihan kudanya mas bro disuruh narik penumpang segitu banyak, belum lagi …
Continue reading Situ, Candi Cangkuang dan Kampung Adat Pulo